Minggu, 23 Desember 2012

Evaluasi Semester 1 Halaman 178-182



Evaluasi Semester 1 Halaman 178-182
B. Jawablah pertanyaan berikut!
1.       Sebutkan dan jelaskan pembagian kebutuhan atas dasar tingkat intensitas!
2.       Deskripsikan masalah kelangkaan!
3.       Jelaskan masalah ekonomi bagaimana cara memproduksi!
4.       Konsep apa yang digambarkan oleh pernyataan hilangnya kesempatan tenaga kerja apabila melakukan produksi di bidang lain? Jelaskan konsep tersebut!
5.       Bagaimana perilaku konsumen dalam suatu perekonomian?
6.       Gambar dan jelaskan Circular Flow Diagram!
7.       Faktor-faktor apa saja yang memengaruhi permintaan dan penawaran? Jelaskan masing-masing faktor tersebut!
8.       Bagaimana hukum penawaran berlangsung? Asumsi apa yang mendasarinya?
9.       Gambarkan kurva permintaan dan kurva penawaran dalam satu grafik dan tunjukkan harga dan jumlah keseimbangan!
10.   Bagaimana pembentukan harga di pasar oligoploi?
11.   Bilamana harga eceran tertinggi diberlakukan?
12.   Apa yang dimaksud pasar monopolistik?
13.   Tentukan perbedaan pasar faktor produksi dan pasar barang!
14.   Apa kebaikan sistem upah satuan?
15.   Jelaskan faktor-faktor yang mempengaruhi tinggi rendahnya bunga!

Tidak ada komentar: